Cerita mini oleh Jannu A. Bordineo
"Kamu blogger?" tanyaku pada seorang kawan yang sibuk mengutak-atik laptopnya. Kulihat dia membuka dasbor blog.
"Kamu blogger?" tanyaku pada seorang kawan yang sibuk mengutak-atik laptopnya. Kulihat dia membuka dasbor blog.
"Iya, kayak kamu," jawabnya meski pertanyaanku tidak memerlukan jawaban. Tidak sedetik pun dia mengalihkan pandangannya dari layar laptop.
lautankata.com
Aku curi-curi pandang ke layar. Dia mau menulis artikel. Tapi... simsalabim, layar yang tadinya kosong langsung penuh tulisan."Kok copas?" protesku.
"Yang lain kan juga banyak."
lautankata.com
"Aku enggak tuh," balasku cepat."Selain kamu!" Dia mulai sewot.
"Korupsi juga banyak, kenapa enggak ikutan?"
"Enggak segitunya juga kali."
lautankata.com
"Tapi sama-sama mencuri kan?"Dia langsung termenung.
Moral dan legal yang dilanggar jika kamu copas |
Dulu pas baru pertama kali mainin bloger gue juga copas hingga lama kelamaan gue sadar setelah sering blogwalking, sekarang insyaalloh 100% hasil karya dan pemikiran gue sendiri meskipun tidak begitu bagus :( #maklumnyubi
BalasHapustulisan sampah jauh lebih bagus dari tulisan nyolong. tulisanku pun kadang asal-asalan saja karena tidak ada ide.
Hapusyup..tindakan copas yang paling di takuti para blogger... tapi entah kenapa masih ada aja orang yang copas artikel orang
BalasHapusantara tidak tahu (kalau melakukan hal salah) dan tidak mau tahu
Hapuskebanyakan tidak mau tahu kayaknya
Hapusyah, kebanyakan memang tidak mau tahu.
Hapusbiar ga dicopas caranya kek gimana ya
BalasHapuskunjungi link di bawah. lengkap ulasannya.
Hapushttp://www.alkhoirot.net/2012/05/agar-artikel-plagiat-dihapus-dari.html
Hmmm... kayaknya UU ITE perlu dikenalkan pada pengguna internet nih..
BalasHapusidem. yang penting kesadaran yang perlu digugah.
Hapuskalau cara yang aku kuasai ya menulis cerita/puisi yang mengandung sindiran, seperti cerita mini ini.
Copas, meniru idenya sih boleh, tapi jangan tulisannya semua diambil...
BalasHapuskalau masih meniru, lebih baik enggak deh. kalau terinspirasi sih enggak apa-apa, walau beda tipis dengan meniru.
HapusKasihan blogger yg dicopas, sudah susah2 mikir dan nulis eh di copas gitu aja.
BalasHapusya begitulah adanya
HapusJangan coba-coba copy paste, deh. Hargai orang. :D
BalasHapusiya, betul itu.
HapusBlog saya juga sering di Copas, ga cuma isinya tapi juga idenya . Tapi gapapa karena seperti inilah dunia maya. hehe
BalasHapuscopas itu serupa--bahkan lebih parah dari--korupsi. jadi aku tidak bisa menganggapnya hal biasa.
Hapus